Hakikat dan faktor-faktor dalam pemilihan metode Mengajar

A. Hakikat metode mengajar dalam pembelajaran

metode mengajar harus memungkinkan dapat membangkitkan rasa ingin tahu siswa lebih jauh terhadap materi pelajaran.

metode mengajar harus memungkinkan dapat memberikan peluang untuk berekspresi yang kreatif dalam aspek seni.

metode mengajar harus memungkinkan siswa belajar melalui pemecahan masalah.

metode mengajar harus memungkinkan siswa untuk ingin selalu menguji kebenaran sesuatu.

metode mengajar harus memungkinkan siswa untuk melakukan penemuan (inkuiri) terhadap sesuatu topik permasalahan

Metode mengajar harus memungkinkan siswa mampu menyimak.

Metode mengajar harus memungkinkan siswa untuk belajar secara mandiri (independent study)

Metode mengajar harus memungkinkan siswa untuk belajar secara bekerja sama (cooperative learning)

Metode mengajar harus memungkinkan siswa untuk lebih termotivasi dalam belajarnya.

B. Faktor-faktor yang perlu diperhatikan dalam pemilihan metode mrngajar.

1. tujuan pembelajaran atau kompetensi siswa

Ada 3 aspek Taxonomy Bloom 1. aspek kognitif. 2. aspek afektif 3. aspek psikomotor.

2. karakteristik bahan pelajaran/materi pelajaran

a. ASPEK KONSEP
b. ASPEK FAKTA
c. ASPEK PRINSIP
d. ASPEK NILAI
e. ASPEK KETERAMPILAN INTELEKTUAL
f. ASPEK KETERAMPILAN PSIKOMOTOR

3. Waktu yang digunakan

4. Faktor siswa
siswa merupakan salah satu faktor yang harus dipertimbangkan dalam pemilihan metode mengajar.
faktor siswa terutama kesegaran mental ( faktor antusias dan kelelahan ), jumlah siswa dan kemampuan siswa.

5. Fasilitas, Media, dan sumber Belajar

C. Pentingnya metode mengajar dalam mencapai tujuan pembelajaran maupun membentuk kemampuan siswa

metode mengajar memiliki keterkaitan yang kuat dengan tujuan pembelajaran.
keterkaitan tersebut dapat dilihat dari gambaran perilaku maupun kompetensi yang harus dimiliki siswa selama dan setelah pembelajaran dengan cara yang harus ditempuh untuk mencapai tujuan.

contohnya ada pada modul 5.11
contoh 5.1 : Hubungan tujuan pembelajaran dengan metode mengajar

contoh 5.2 pada model