Laporan Posisi Keuangan

Pengertian

Subtopic

melaporkan aset, liabilities, dan modal entitas pada tanggal tertentu.

Elemen-elemen

Assets

Harta berharga yang dmiliki oleh individu atau badan usaha.

Liability

Utang yg harus dilunasi berupa uang atau jasa

Equity

Jumlah uang yang aan dikembalikan kepada pemegang saham

Kegunaan LPK

Mengevaluasi sumber pendanaan

Menganalisis likuiditas.

menilai solvabilitas

Menilai flleksibilitas keuangan

Keterbatasan LPK

adanya pilihan aset tertentu berdasarkan biaya perolehan

adanya rekayasa keuangan

adanya pengukuran nilai untuk unsur di LPK yang melibatkan pertimbangan dan estimasi.

Tidak mengakui aset tidak berwujud

Klasifikasi dlm laporan posisi keuangan

Assets

Asset lancar

Asset tidak lancar

Investasi jangka panjang

Aset tetap

Aset tak berwujud

Aset lain yang bersifat tidak lancar

Liability

liabilitas jangka panjang

liabilitas jangka pendek

ekuitas

format laporan posisi keuangan

Bentuk Akun

secara berdampingan

Bentuk Laporan

Berurutan ke bawah

Pengungkapan Laporan posisi keuangan

Entitas mengungkapkan dlm LPK atas laporan keuangan, subklasifikasikan dari pos-pos yang lain.

Entitas mengungkapkan dalami LPK informasi jenis saham

informasi minimum dalam laporan posisi keuangan

Aset yang diklasifikasikan untuk dijual

hutang dagang

provisi

liabilitas keuangan

liabilitas dan aset pajak kini

liabilitas yang termasuk dlm kelompok lepasan

Kepentingan non pengendali

Modal saham

aset tetap

properti investasi

aset tak berwujud

Aset keuangan

Investasi dengan metode ekuitas

persediaan

piutang

kepentingan non pengendali

kas dan setara kas

Liabilitas dan set untuk pajak tangguhan

Where to next?

Riri Aprilia - 22043057