Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
Sistem Produksi Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
1. Produk Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
2. Membuat Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
3. Pengemasan Produk Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
Break Event Point
Titik impas antara besar jumlah laba dan biaya suatu perusahaan dalam posisi yang sama atau seimbang, sehingga dalam prosesnya tidak mendapatkan keuntungan dan kerugian.
Biasa disebut dengan singkatan BEP
Perencanaan Usaha Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
1. Ide dan Peluang Usaha Kerajinan Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
2. Sumber Daya yang Dibutuhkan dalam Usaha Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
3. Perencanaan Pemasaran Usaha Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
Pengertian Kerajinan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
Kerajinan bangun ruang adalah kerajinan yang bagian ruang dibatasi oleh himpunan titik-titik yang terdapat pada seluruh permukaan bangun tersebut
Faktor-faktor sumber daya yang mendukung keberhasilan
Faktor Manusia
Faktor keuangan
Faktor Organisasi
Faktor Perencanaan
Faktor mengatur usaha
Faktor pemasaran dan Administrasi
Strategi Promosi Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
1. Pengemasan Produk Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
2. Pemasaran Produk Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
Sumber daya yang digunakan untuk melakukan usaha
Man (manusia)
Money (uang)
Materials (materi)
Machines (mesin)
Method (metode) dan Market (pasar)
Laporan Kegiatan Usaha Kerajinan dari Bahan Limbah Berbentuk Bangun Ruang
1. Pengeluaran
2. Pendapatan