Novel sejarah
Struktur
Pengenalan situasi cerita/orientasi
Pengungkapan peristiwa
Menuju konflik
Puncak konflik
Penyelesaian
Koda
Kaidah kebahasaan
Menggunakan banyak kalimat bermakna lampau
Menggunakan kata yang menyatakan urutan waktu
Sejak saat itu,setelah itu
Menggunakan kata kerja yang menggambarkan suatu tindakan
Dia sedang duduk bersimpuh
Menggunakan kata kerja yang menunjukkan kalimat tidak langsung
Mengatakan bahwa,menurut
Menggunakan kata kerja yang menyatakan sesuatu yang dipikirkan/dirasakan o/ tokoh.
merasakan,menginginkan,menganggap
Menggunakan banyak dialog
Menggunakan kata sifat untuk menggambarkan tokoh,tempat/suasana.
Nilai-nilai
Nilai budaya
Mengandung hubungan yang mendalam dengan suatu masyarakat/peradaban/kebudayaan.
Nilai religius
Nilai dalam cerita berkaitan/bersumber pada nilai-nilai agama.
Nilai sosial
Nilai yang berkaitan dengan tata pergaulan antar individu dalam masyarakat.
Nilai estetis
Nilai yang berikaitan dengan keindahan,baik struktur pembangun cerita,fakta cerita/teknik penyajian.
Nilai moral
Nilai yang dapat memberikan petuah/ajaran yang berkaitan dengan etika/moral.
Pengertian
Novel yang didalamnya menjelaskan dan menceritakan tentang fakta kejadian masa lalu yang menjadi asal muasal/ latar belakang terjadinya sesuatu yang memiliki nilai kesejarahan/ Hasil imajinasi pengarang berdasarkan fakta-fakta sejarah.
Jenis
Rekon pribadi
Memuat kejadian dan penulisnya terlibat secara langsung
Rekon faktual (informasional)
Memuat kejadian faktual seperti eksperimen ilmiah
Rekon imajinatif
Memuat kisah faktual yang dikhayalkan dan diceritakan secara lebih rinci.
Sifat
Deskriptif
Disajikan secara simbolisasi verbal
Naratif
Disajikan dengan menggunakan urutan peristiwa dan waktu