Categorieën: Alle - media - konsumen

door Tesalonika Tesalonika 4 jaren geleden

1290

KEWIRAUSAHAAN

Kewirausahaan membutuhkan berbagai elemen penting untuk mencapai kesuksesan, salah satunya adalah media untuk mempromosikan produk. Tekad yang kuat, impian besar, dan keberanian menjadi faktor utama dalam mendirikan usaha.

KEWIRAUSAHAAN

WIRAUSAHA

MANAJEMEN

Mampu mengatur usahanya dengan baik dan bijak.

BARU

Membuat sebuah invasi dari kreativitas kita yaitu sesuatu yang tidak biasa.

RESIKO

Menerima apa yang sudah terjadi dalam usaha.

TARGET

Seorang wirausahawan mendirikan wirausaha dengan menentukan dan mencapai target yang ia inginkan.

INOVASI

Mampu memikirkan sesuatu yang berbeda dari lainnya.

KREASI

Menghasilkan sesuatu dengan pikiran atau kecerdasan.

POSITIF

Memikirkan hal-hal yang baik untuk memajukan usaha.

PERJUANGAN

Dalam hal usaha yang terkena krisis ekonomi, yang dimana sebuah wirausaha berjuang untuk meningkatkan ekonomi biar lebih baik dan tidak krisis.

HAK

Seseorang dapat mempunyai hak untuk mendirikan sebuah usaha.

BERBEDA

Melakukan hal wirausaha harus tampil berbeda dari pesaing wirausaha yang lainnya agar dapat menarik perhatian pelanggan.

KREATIV

Menciptakan sesuatu yang berbeda dari yang lain, atau menghubungkan hal-hal yang tadinya tidak berhubungan.

KEMAUAN

Tenaga penggerak yang berasal dari dalam diri sebagai kehendak yang terarah pada tujuan.

SELERA

Mendirikan usaha sebaiknya dilihat dari selera konsumen dan apa yang sering di minati oleh konsumen.

USAHA

Usaha seseorang yang ingin mendirikan usaha dengan niat dan tekad yang kuat.

ZAMAN

Mengikuti perkembangan zaman seperti lebih kearah modern.

KEJUJURAN

Dalam hal yang dilakukan sebuah wirausaha berupa produk dengan menggunakan bahann yang berkualitas dan terjamin.

KEWIRAUSAHAAN

KEPANDAIAN

Bagaimana seseorang wirausahawan dapat mengendalikan kehidupannya dengan secara finansial, emosional, sosial, dan spiritual baik dimasa kini maupun dimasa depan.

ANALISIS

Kegiatan untuk menilai sejauh mana manfaat yang dapat diperoleh dalam melaksanakan suatu kegiatan usaha.

MEDIA

Pada saat dalam perkembangan kewirausahaan memerlukan media untuk mempromosikan atau memasarkan produk yang ia dirikan

DISIPLIN

Sikap tepat waktu dan tepat janji sehingga orang lain mempercayainya. Modal utama beriwirausaha adalah perolehan kepercayaan dari orang lain.

SUKSES

Seorang wirausahawan mendirikan kewirausahaan dengan mampu menanggung resiko yang harus ia lewati untuk sukses.

TUJUAN

Sebuah tujuan yang ingin dicapai dalam mendirikan keirauahaan.

KEMAMPUAN

Adanya keahlian dalam melaksanakan sesuatu dalam berwirausaha.

MANDIRI

Sebagai suatu kesiapan mental dalam beberapa jenis tindakan pada suatu tepat.

MENTAL

Suatu sikap yang tanggung dan pantang menyerah dalam setiap masalah saat berusaha.

BERANI

Berani dalam melakukan sebuah keyakinan untuk mendirikan kewirausahaan.

KONSUMEN

Dalam kewirausahaan diperlukan konsumen untuk membeli produk yang dibuat nya.

IDE

Memikirkan atau merencanakan hal yang akan dilakuka pada saat yang akan datang.

IMPIAN

Suatu impian yang di impikan oleh seseorang untuk mendirikan kewirausahaan.

PANTANG

Tidak menyerah ataupun putus asa ketika dalam sebuah resiko yang harus dilewati.

TEKAD

Seseorang yang mempunyai motivasi yang kuat dari niat yang ada dari dalam diri sesorang untuk mendirikan kewirausahaan.