PERKEMBANGAN KOGNITIF, BAHASA, DAN PERKEMBANGAN
SOSIOEMOSIONAL SERTA IMPLIKASINYA DALAM PEMBELAJARAN
Teori Perkembangan Kognitif Piaget
Asimilasi
Proses mental yang terjadi ketika
seorang anak memasukkan pengetahuan baru ke dalam pengetahuan yang sudah ada.
Akomodasi
Proses mental yang terjadi ketika anak menyesuaikan diri dengan
informasi baru.
Implikasi
Memberikan pandangan pendidikan
Pendekatan Konstriktivis
Guru sebagai fasilitator
Guru mempertimbangkan pengetahuan dan tingkat pemikiran anak
Melakukan penilaian
Meningkatkan kemampuan Intelektual
Ruang kelas sebagai ruang eksplorasi dan penemuan
Teori Perkembangan Sosioemosional
Mikrosistem
Mesosistem
Ekosistem
Makrosistem
Kronosistem
Implikasi
Pandanglah anak sebagai sosok yang terlibat dalam berbagai sistem lingkungan
Memperhatikan hubungan antara sekolah dan keluarga
Menyadari pentingnya arti komunitas, status sosial ekonomi dan kultur
Teori Perkembangan Kognitif Vygotsky
. Zone of Proximal Development
Scafolding
Bahasa dan Pemikiran
Pembelajaran kerjasama
Saling memberi contoh
Implikasi
Keinginan menyusun pembelajaran kerjasama (cooperative learning)
Pendekatan pembelajaran yang menekankan perancahan (scaffolding)
Teori Perkembangan Bahasa
Teori Natifisme
Teori Interaksionisme
Interaksi Nativisme
Implikasi
Guru harus mampu memunculkan dan memotivasi semua bakat yang dimiliki oleh siswa
Guru mendorong siswa untuk berkompetisi
Guru mendorong siswa untuk menentukan pilihan