Categorii: Tot - etika - profesional

realizată de Dewa Darmada 3 ani în urmă

133

Prinsip & Etika

Dalam pengadaan barang dan jasa, terdapat beberapa prinsip dan etika yang harus dipatuhi untuk memastikan proses berjalan dengan baik dan sesuai aturan. Prinsip-prinsip tersebut meliputi efisiensi dengan memaksimalkan penggunaan dana yang terbatas, transparansi dengan memberikan informasi lengkap kepada semua pihak terkait, akuntabilitas dengan menjaga pertanggungjawaban sesuai peraturan yang berlaku, persaingan yang sehat untuk menghasilkan nilai manfaat yang tinggi, keterbukaan untuk semua penyedia, dan perlakuan yang adil tanpa diskriminasi.

Prinsip & Etika

2. Prinsip dan Etika Pengadaan

PPBJ

Etika PBJ

tidak menerima hadiah, imbalan, komisi & rabat
menghindari penyalahgunaan wewenang & kolusi
menghindari pemborosan & kebocoran
mengindari pertentangan kepentingan (COI)
bertanggung jawab atas segala keputusan
tidak saling mempengaruhi
profesional, mandiri, menjaga kerahasiaan
tertib, tanggung jawab

Prinsip PBJ

akuntabel
pertanggungjawaban/ sesuai peraturan
adil
perlakuan sama
bersaing
peraingan sehat
terbuka
terbuka untuk semua penyedia
transparan
informasi lengkap
efektif
nilai manfaat tinggi
efesien
dana terbatas

COI

Bbrpa perusahaan yang mengikuti tender/seleksi yg sama, dikendalikan oleh pihak yg sama
PPK/Pokja/PP baik langsung maupun tidak lngsung mengendalikan perusahaan penyedia
Pengurus/manajer koperasi merangkap sebagai PPK/Pokja/PP
Konsultan manajemen konstruksi berperan sbg konsultan perencana
Konsultan perencana/pengawas bertindak sbg pelaksana pekrj konstruksi
Direksi, Dewan Komisaris, personal inti merangkap pada BU lain yg ikut paket sama